Feature – Beritakotanews.id : Dusun Josari dan dusun Sekandang adalah dua dusun  di desa Wonorejo yang terhubung oleh jembatan Kembang. Penduduknya hidup rukun, suasana alam pedesaannya pun asri damai. Namun ketenangan warga dua dusun tersebut pada Senin siang, 3/6/2024 pukul 13.45, tiba-tiba menjadi terusik oleh kabar berita yang menghebohkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *